Mengerikan, Remaja Di Tangerang Bikin Bom Molotov untuk Tawuran

Minggu, 18 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Shutterstock.com

Foto : Shutterstock.com

TANGERANG – Empat remaja masing-masing berinisial BA (19), MAS (15), RM (17) dan DH (16), diamankan Polsek Jatiuwung, Polrestro Tangerang, Minggu (18/12) sekitar pukul 03.30 WIB. Para remaja itu, diduga akan melakukan tawuran pada dini hari.

Kapolres Metro Tangerang Kombes Pol Zain Dwi Nugroho menerangkan, empat remaja tersebut diamankan petugas karena kedapatan menyimpan dua bom molotov yang mereka buat.

Baca Juga :  Melihat Keseruan Festival Durian di Tangerang, Beragam Jenis Dihadirkan

“Petugas mendapati remaja ini menyimpan dua botol berisi pertalite yang ditutup kain, diduga sebagai alat untuk tawuran,” terang Zain Dwi Nugroho, Minggu (18/12).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari hasil pemeriksaan terhadap remaja itu, mereka akan menggelar aksi saring serang dengan kelompok lain, setelah sebelumnya janjian atau COD di tempat yang mereka sudah disepakati.”Mereka kita amankan di Jalan Makam Mekarsari kampung Mekarsari Kelurahan Panunggangan Barat, Kecamatan Cibodas Kota Tangerang. Dalam operasi sikat jaya di malam libur,” terang Kapolres.

Baca Juga :  Polsek Sepatan Polres Metro Tangerang Kota Berhasil Mengamankan Remaja di Cadas Akong

Dari empat remaja yang diamankan itu, petugas juga menyita tiga handphone milik para pelaku berisi percakapan ajakan tawuran, dan dua unit motor yang digunakan para remaja berboncengan.

“Berdasarkan laporan masyarakat, kita terus intens melaksanakan patroli siber (medsos), patroli perintis presisi maupun operasi kejahatan jalanan (OKJ), meminimalisir aksi tawuran, geng motor, begal dan kejahatan konvensional lainnya,” ungkap Zain.

Baca Juga :  Lurah Kutabumi Tangerang Tidak Tahu Menahu Soal Wacana Pembangunan Pusat Kuliner

Terhadap para remaja yang diamankan tersebut, Polsek Jatiuwung melakukan identifikasi dan mendata mereka untuk menjadi catatan kepolisian serta dilakukan pembinaan.”Kita memanggil orang tua dan para Ketua RT dan RW masing-masing, termasuk pihak sekolah,” pungkas Zain.

(Red)

Berita Terkait

Menyuarakan Aspirasi, Puluhan Wartawan Aksi Solidaritas Kecam Premanisme di Kecamatan Cibodas
Pemerintah Prancis Puji Gerak Cepat Polri Tangkap Penjambret Warganya
Terus Berbuat untuk Sesama, Wakil Wali Kota Tangerang Ajak Kolaborasi Kebaikan di Bulan Ramadan
Seleksi Direktur Umum Perumda Tirta Benteng Kota Tangerang Mulai Dibuka 24 Maret 2025
Buka FKP dan Musrenbang RKPD, Wali Kota: Pembangunan 2026 Harus Berorientasi pada Penyelesaian Permasalahan
Apel Gelar Pasukan, Pemkot dan Polres Jamin Kenyamanan dan Keamanan Pemudik
Bareskrim Ungkap Kasus Penipuan Trading, Korban Alami Kerugian Rp105 M
Pelaku Penyalahgunaan BBM Subsidi Berhasil Ditangkap Ditreskrimsus Polda Banten
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:23 WIB

Menyuarakan Aspirasi, Puluhan Wartawan Aksi Solidaritas Kecam Premanisme di Kecamatan Cibodas

Jumat, 21 Maret 2025 - 15:40 WIB

Pemerintah Prancis Puji Gerak Cepat Polri Tangkap Penjambret Warganya

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:28 WIB

Terus Berbuat untuk Sesama, Wakil Wali Kota Tangerang Ajak Kolaborasi Kebaikan di Bulan Ramadan

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:07 WIB

Seleksi Direktur Umum Perumda Tirta Benteng Kota Tangerang Mulai Dibuka 24 Maret 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:35 WIB

Buka FKP dan Musrenbang RKPD, Wali Kota: Pembangunan 2026 Harus Berorientasi pada Penyelesaian Permasalahan

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:13 WIB

Apel Gelar Pasukan, Pemkot dan Polres Jamin Kenyamanan dan Keamanan Pemudik

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:26 WIB

Bareskrim Ungkap Kasus Penipuan Trading, Korban Alami Kerugian Rp105 M

Rabu, 19 Maret 2025 - 16:49 WIB

Pelaku Penyalahgunaan BBM Subsidi Berhasil Ditangkap Ditreskrimsus Polda Banten

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Pemerintah Prancis Puji Gerak Cepat Polri Tangkap Penjambret Warganya

Jumat, 21 Mar 2025 - 15:40 WIB

TNI/Polri

Polresta Tangerang Gelar Bazar Ramadhan Polri Presisi 2025

Jumat, 21 Mar 2025 - 07:04 WIB