Benyamin: Tahun Ini Pemkot Tangerang Selatan Bedah 500 Rumah Tak Layak Huni

Sabtu, 11 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Walikota Tangsel Bedah Rumah (tangerangnews.co.id)

Foto : Walikota Tangsel Bedah Rumah (tangerangnews.co.id)

TANGERANG – Pemerintah Kota Tangerang Selatan di bawah terus berkomitmen melanjutkan program perbaikan Rumah Umum Tak Layak Huni (RUTLH). Dimana, tahun ini Pemkot Tangsel menargetkan 500 rumah tak layak huni dilakukan perbaikan.

Hal itu diungkapkan oleh Wali Kota Benyamin Davnie saat menghadiri sosialisasi persiapan pelaksanaan bedah rumah di Kecamatan Serpong Utara, Kamis (09/03).

Baca Juga :  Tim Paskibra SMPN 1 Curug Mensukseskan Pelantikan Pengurus SMSI Kabupaten Tangerang

“Tahun ini target saya 500 rumah yang tidak layak huni yang kita bedah, tahun depan kita lanjutkan lagi,” kata Benyamin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut kata Benyamin, di Serpong Utara sendiri yang menjadi perbaikan sebanyak 25 unit. Mulai dari Kelurahan Jelupang sebanyak 1 unit, Lengkong Karya 6 unit, Pakualam 4 unit.

Baca Juga :  Ironis! Seorang Ayah Cabuli Putri Kandungnya Sejak Kelas 4 SD

“Serta Pakujaya 1 unit, Pakulonan 6 unit, Pondok Jagung 5 unit dan di Pondok Jagung Timur 2 unit,” jelas Benyamin.

Tidak hanya program itu saja, tahun ini Pemkot Tangsel juga akan membangun 1.800 Tangki Septik di tujuh kecamatan di Tangerang Selatan.

Baca Juga :  Polisi Tangkap 12 Remaja Tawuran di Tangerang, Tiga di Antaranya Perempuan

“Sama kita ada program bedah septic tank untuk 1.800,” jelasnya.

Bagi Benyamin, hal ini menjadi kewajiban Pemkot Tangsel untuk hadir memastikan kehidupan masyarakat yang lebih baik.

“Kondisi kesulitan yang dialami bapak ibu diambil pemerintah. Jadi, rumahnya kita bedah dulu,” tutupnya.

Berita Terkait

Terus Berbuat untuk Sesama, Wakil Wali Kota Tangerang Ajak Kolaborasi Kebaikan di Bulan Ramadan
Seleksi Direktur Umum Perumda Tirta Benteng Kota Tangerang Mulai Dibuka 24 Maret 2025
Buka FKP dan Musrenbang RKPD, Wali Kota: Pembangunan 2026 Harus Berorientasi pada Penyelesaian Permasalahan
Apel Gelar Pasukan, Pemkot dan Polres Jamin Kenyamanan dan Keamanan Pemudik
Begini Jawaban Wali Kota atas Pandangan Umum Fraksi Soal Perda Pajak dan Retribusi Daerah
Tinjau Kondisi TPA Rawa Kucing, Sachrudin : Persoalan Sampah Perlu Peran Aktif Semua Pihak
Update Harga Pangan Pokok Pertengahan Ramadan di Kota Tangerang
Hadiri Peringatan Nuzulul Quran, Sachrudin : Ulama Punya Peran Penting untuk Bangsa
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:28 WIB

Terus Berbuat untuk Sesama, Wakil Wali Kota Tangerang Ajak Kolaborasi Kebaikan di Bulan Ramadan

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:07 WIB

Seleksi Direktur Umum Perumda Tirta Benteng Kota Tangerang Mulai Dibuka 24 Maret 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:35 WIB

Buka FKP dan Musrenbang RKPD, Wali Kota: Pembangunan 2026 Harus Berorientasi pada Penyelesaian Permasalahan

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:13 WIB

Apel Gelar Pasukan, Pemkot dan Polres Jamin Kenyamanan dan Keamanan Pemudik

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:23 WIB

Begini Jawaban Wali Kota atas Pandangan Umum Fraksi Soal Perda Pajak dan Retribusi Daerah

Senin, 17 Maret 2025 - 21:41 WIB

Tinjau Kondisi TPA Rawa Kucing, Sachrudin : Persoalan Sampah Perlu Peran Aktif Semua Pihak

Senin, 17 Maret 2025 - 17:18 WIB

Update Harga Pangan Pokok Pertengahan Ramadan di Kota Tangerang

Senin, 17 Maret 2025 - 16:42 WIB

Hadiri Peringatan Nuzulul Quran, Sachrudin : Ulama Punya Peran Penting untuk Bangsa

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Pemerintah Prancis Puji Gerak Cepat Polri Tangkap Penjambret Warganya

Jumat, 21 Mar 2025 - 15:40 WIB

TNI/Polri

Polresta Tangerang Gelar Bazar Ramadhan Polri Presisi 2025

Jumat, 21 Mar 2025 - 07:04 WIB