Antisipasi Kriminalitas Selama Ramadhan, Polresta Tangerang Memasang 270 CCTV

Jumat, 17 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi CCTV ( sumber foto & artikel : medcom.id

Ilustrasi CCTV ( sumber foto & artikel : medcom.id

TANGERANG – Polresta Tangerang memasang 270 kamera pengawas atau CCTV di wilayah rawan tindak kriminalitas di Kabupaten Tangerang. Pemasangan itu bertujuan meminimalisasi kejahatan selama Ramadan.

“Sudah terpasang sekitar 270 CCTV di titik yang kami petakan sebagai wilayah rawan selama Ramadan. Nantinya, akan bertambah menjadi 300 CCTV,” ujar Kapolresta Tangerang Kombes Sigit Dany Setiyono, Kamis, 16 Maret 2023.

Baca Juga :  Lapo di Dekat Kawasan Puspemkab Tangerang Disulap Jadi Diskotik

Sigit menuturkan pemasangan CCTV merupakan hasil koordinasi dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang dan pihak swasta hingga masyarakat.

“Jadi yang sudah ada kameranya, kita minta izin untuk diakses, dan yang belum kita pasang,” ucap dia.

Baca Juga :  Warga Serbu Kantor Dishub Kota Tangerang, Ternyata Ini Penyebabnya

Sigit menjelaskan pemasangan CCTV itu untuk melakukan pemantauan kejahatan jalan khususnya, perang sarung, petasan, tawuran, hingga geng motor. 

“Semua fokus kita, cuma memang ketika Ramadan yang sering terjadi itu perang sarung, petasan, sampai geng motor,” jelasnya.

Berita Terkait

Terus Berbuat untuk Sesama, Wakil Wali Kota Tangerang Ajak Kolaborasi Kebaikan di Bulan Ramadan
Seleksi Direktur Umum Perumda Tirta Benteng Kota Tangerang Mulai Dibuka 24 Maret 2025
Buka FKP dan Musrenbang RKPD, Wali Kota: Pembangunan 2026 Harus Berorientasi pada Penyelesaian Permasalahan
Apel Gelar Pasukan, Pemkot dan Polres Jamin Kenyamanan dan Keamanan Pemudik
Begini Jawaban Wali Kota atas Pandangan Umum Fraksi Soal Perda Pajak dan Retribusi Daerah
Tinjau Kondisi TPA Rawa Kucing, Sachrudin : Persoalan Sampah Perlu Peran Aktif Semua Pihak
Update Harga Pangan Pokok Pertengahan Ramadan di Kota Tangerang
Hadiri Peringatan Nuzulul Quran, Sachrudin : Ulama Punya Peran Penting untuk Bangsa
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:28 WIB

Terus Berbuat untuk Sesama, Wakil Wali Kota Tangerang Ajak Kolaborasi Kebaikan di Bulan Ramadan

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:07 WIB

Seleksi Direktur Umum Perumda Tirta Benteng Kota Tangerang Mulai Dibuka 24 Maret 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:35 WIB

Buka FKP dan Musrenbang RKPD, Wali Kota: Pembangunan 2026 Harus Berorientasi pada Penyelesaian Permasalahan

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:13 WIB

Apel Gelar Pasukan, Pemkot dan Polres Jamin Kenyamanan dan Keamanan Pemudik

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:23 WIB

Begini Jawaban Wali Kota atas Pandangan Umum Fraksi Soal Perda Pajak dan Retribusi Daerah

Senin, 17 Maret 2025 - 21:41 WIB

Tinjau Kondisi TPA Rawa Kucing, Sachrudin : Persoalan Sampah Perlu Peran Aktif Semua Pihak

Senin, 17 Maret 2025 - 17:18 WIB

Update Harga Pangan Pokok Pertengahan Ramadan di Kota Tangerang

Senin, 17 Maret 2025 - 16:42 WIB

Hadiri Peringatan Nuzulul Quran, Sachrudin : Ulama Punya Peran Penting untuk Bangsa

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Pemerintah Prancis Puji Gerak Cepat Polri Tangkap Penjambret Warganya

Jumat, 21 Mar 2025 - 15:40 WIB

TNI/Polri

Polresta Tangerang Gelar Bazar Ramadhan Polri Presisi 2025

Jumat, 21 Mar 2025 - 07:04 WIB