Luar Biasa !!! SMKN 12 Legok Kabupaten Tangerang Menerapkan Semi Ketarunaan

Rabu, 2 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan MPLS dan Latdastar SMKN 12 Kab Tangerang (tangerangnews.co.id)

Kegiatan MPLS dan Latdastar SMKN 12 Kab Tangerang (tangerangnews.co.id)

TANGERANG – Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 12 Legok, yang beralamat Kampung Babakan Rt. 01/01, Kelurahan Babakan, Kecamatan Legok, Kabupaten Tangerang, yang menerapkan kesemaptaan dalam proses pembelajaran siswa/ siswi baru 2023-2024. Rabu, 02/08/2023.

Selama proses latihan tetap menjadi taruna/taruni dengan mengikuti latihan gladi ketarunaan atau Peraturan Baris berbaris (PBB) serta kedisiplinan.

Baca Juga :  Menjelang Lebaran, Hipnotis Merajalela di Angkot Jurusan Curug-Parung Panjang

Menurut M.Akrom.S.Pd.M.Pd, Kepala Sekolah SMKN 12 legok, ia menginginkan kedisiplinan itu lahir dari kemandirian siswa dan penerapan sistem semi militer, salah satunya jika sesama siswa/siswi bisa saling mengingatkan, agar terjalin baik dalam menjalankan tugas kedisiplinan nya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Nah, taruna siswa/siswi ini yang bertugas mendisiplinkan teman-temannya agar tidak melanggar peraturan yang berada di sekolah,”tegasnya.

Baca Juga :  Polisi Tetapkan Pengemudi Mobil Xpander Tersangka Kecelakaan di Showroom PIK 2
Rangga Fathir, S.Pd selaku panitia MPLS dan Latdastar SMKN 12 Kab. Tangerang (tangerangnews.co.id)

Kemudian Rangga Fathir, S.Pd, Panitia Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) menambahkan, agar siswa/siswi memberikan contoh yang baik untuk dirinya dan rekannya.

“Saya ingin siswa/siswi menjadi contoh, agar punya perilaku yang baik dalam cara-cara menegakkan kedisiplinan untuk sekolah ini,”ucapnya.

Baca Juga :  Pemda Kota Tangerang dan MUI Bersama-Sama Gelar Pengajian Bulanan untuk Menjaga Kondusifitas Masyarakat Menjelang Pemilu

Dari pengamatan awak media tangerangnews.co.id pelaksanaannya mampu mencegah dan mengatasi penyimpangan pada kepribadian anak sehingga anak dapat berkembang dengan baik.

Sekolah dengan basis ketarunaan dalam kesehariannya, secara fisik memiliki ciri tersendiri salah satunya di Kabupaten Tangerang yang menerapkan budaya sekolah berbasis ketarunaan adalah SMK Negeri 12 legok.

Berita Terkait

Peringati HUT Ke-29 PT PLN Indonesia Power, UBP Lontar Turut Berkontribusi Memajukan Ekonomi Lokal
34 Sekolah Kota Tangerang Raih Adiwiyata Tingkat Nasional
Pastikan Wilayah Aman, Satpol PP Tangsel Lakukan Patroli 24 Jam
Ka Iyan Mulyana Hadir Dalam Kegiatan Jambore di Lapangan Kecamatan Mekar Baru
Pjs Wali Kota Tangsel Tabrani Prioritaskan Beberapa Hal, Salah Satunya Netralitas ASN
Pemkot Tangsel Lakukan Peningkatan Infrastruktur Jalan Senayan, Warga; Jalanan Semakin Mulus
Benyamin-Pilar Serahkan Aset Negara Sebelum Cuti Pilkada Tangsel 2024
Pemkot Selenggarakan Seminar Keprotokolan, Sekda : Keprotokolan Cerminkan Kualitas Pelayanan ke Masyarakat
Berita ini 468 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 7 Oktober 2024 - 22:25 WIB

Peringati HUT Ke-29 PT PLN Indonesia Power, UBP Lontar Turut Berkontribusi Memajukan Ekonomi Lokal

Senin, 7 Oktober 2024 - 13:59 WIB

34 Sekolah Kota Tangerang Raih Adiwiyata Tingkat Nasional

Jumat, 4 Oktober 2024 - 23:54 WIB

Pastikan Wilayah Aman, Satpol PP Tangsel Lakukan Patroli 24 Jam

Minggu, 29 September 2024 - 09:17 WIB

Ka Iyan Mulyana Hadir Dalam Kegiatan Jambore di Lapangan Kecamatan Mekar Baru

Rabu, 25 September 2024 - 23:48 WIB

Pjs Wali Kota Tangsel Tabrani Prioritaskan Beberapa Hal, Salah Satunya Netralitas ASN

Rabu, 25 September 2024 - 23:42 WIB

Pemkot Tangsel Lakukan Peningkatan Infrastruktur Jalan Senayan, Warga; Jalanan Semakin Mulus

Rabu, 25 September 2024 - 23:35 WIB

Benyamin-Pilar Serahkan Aset Negara Sebelum Cuti Pilkada Tangsel 2024

Rabu, 25 September 2024 - 20:58 WIB

Pemkot Selenggarakan Seminar Keprotokolan, Sekda : Keprotokolan Cerminkan Kualitas Pelayanan ke Masyarakat

Berita Terbaru

TNI/Polri

Kunjungan Tim Puslitbang Polri di Ditlantas Polda Banten

Selasa, 8 Okt 2024 - 00:52 WIB

Organisasi

Lantik 19 Orang Advokat, Ini Pesan Ketua DPD Persadi DKI Jakarta

Selasa, 8 Okt 2024 - 00:22 WIB