Pengabdian 33 Tahun, AKABRI 90 Gelar Baksos di GBK

Minggu, 29 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANGERANGNEWS.CO.ID – Alumni Akademi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (AKABRI) Tahun 1990 menggelar bakti sosial #Bhakti90 di area Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat, Sabtu (28/10).

Aksi sosial yang diinisiasi TNI-Polri AKABRI 90 dibuka secara resmi oleh Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., bersama Panglima TNI Laksamana TNI H. Yudo Margono, S.E., M.M., C.S.F.A.

Baca Juga :  3 Rumah Semi Permanen Ludes Terbakar, Kerugian Ratusan Juta Rupiah

Selain bakti sosial, Teladan Bagi Sesama juga digelar bakti kesehatan mulai dari donor darah, khitan, maupun pengobatan kesehatan gratis untuk masyarakat.

Kegiatan serupa juga turut digelar dibeberapa wilayah di Indonesia mulai dari Aceh hingga ke Papua. Hal tersebut merupakan wujud kepedulian TNI-Polri untuk masyarakat dalam peringatan 33 tahun AKABRI 1990 mengabdikan diri untuk bangsa dan negara.

Baca Juga :  Musrenbangdes Karang Anyar Bahas Pembangunan Dan Pemberdayaan Masyarakat Tahun Anggaran 2024-2025

“Apresiasi yang setinggi-tingginya terkait sinergisitas dan soliditas yang dilaksanakan AKABRI 1990 ditunjukkan kali ini dalam bentuk bakti sosial GELAR ’90,” jelas Kapolri.

Berita Terkait

Minimnya Sosialisasi, KPU Toba Gelar FGD Tampung Masukan Evaluasi Pilkada 2024
Jemput Bola, KPP Pratama Balige Selenggarakan Layanan Pelaporan SPT Tahunan
H.Abdulatip Ucapakan Rasa Syukur Atas Berjalannya Acara Pernikahan Putranya
Juspen Hasibuan : Facebook Saya di Hack Sama Orang Yang Tidak Bertanggung Jawab
Pemkab Humbahas Bersama BI Bahas Teknis Dan Site Visit Proyek Investasi Objek Wisata Seribu Gua
Arifin Purba Bantah Bantu Bandar Praktik Judi Togel
Anggota DPRD PDIP Dapil II Kabupaten Bekasi Adakan Reses Tampung Aspirasi Masyarakat
Bendera Lusuh dan Besi Reklame Berkarat di Kantor Koordinator SDN Wilayah Mauk
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 18:32 WIB

Minimnya Sosialisasi, KPU Toba Gelar FGD Tampung Masukan Evaluasi Pilkada 2024

Senin, 17 Februari 2025 - 17:23 WIB

Jemput Bola, KPP Pratama Balige Selenggarakan Layanan Pelaporan SPT Tahunan

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:50 WIB

H.Abdulatip Ucapakan Rasa Syukur Atas Berjalannya Acara Pernikahan Putranya

Sabtu, 15 Februari 2025 - 08:14 WIB

Juspen Hasibuan : Facebook Saya di Hack Sama Orang Yang Tidak Bertanggung Jawab

Jumat, 14 Februari 2025 - 18:32 WIB

Pemkab Humbahas Bersama BI Bahas Teknis Dan Site Visit Proyek Investasi Objek Wisata Seribu Gua

Jumat, 14 Februari 2025 - 17:33 WIB

Arifin Purba Bantah Bantu Bandar Praktik Judi Togel

Kamis, 13 Februari 2025 - 13:54 WIB

Anggota DPRD PDIP Dapil II Kabupaten Bekasi Adakan Reses Tampung Aspirasi Masyarakat

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:46 WIB

Bendera Lusuh dan Besi Reklame Berkarat di Kantor Koordinator SDN Wilayah Mauk

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Joki Balap Liar Diringkus Tim Resmob Ditreskrimum Polda Banten

Minggu, 16 Feb 2025 - 23:00 WIB