Diduga Imbas Dari Pengeroyokan SPG R&D Buat Laporan Polisi

Senin, 6 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surat laporan kepolisian dan SPG R&D

Surat laporan kepolisian dan SPG R&D

TANGERANGNEWS.CO.ID, Tangerang | Sales Promotion Girl (SPG) atau biasa disebut dengan “pramuniaga” atau “promotor” adalah seseorang, biasanya perempuan, yang bekerja di toko atau pusat perbelanjaan dan bertugas untuk mempromosikan dan menjual produk tertentu kepada pelanggan. Minggu,05/11/2023.

R&D Nama suatu usaha yang terdaftar di Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) adalah usaha produktif yang dimiliki perorangan maupun badan usaha yang telah memenuhi kriteria sebagai usaha mikro.

Dari penelusuran awak media di rumah keluarga korban, bahwa pihak keluarga tidak terima atas perlakuan rekan kerjanya sehingga mendatangi kantor tempat bekerja untuk meminta keterangan rumah si pelaku pengeroyokan yang tidak jauh dari rumah si korban akan tetapi, pemilik usaha tersebut sedang tidak ada lokasi.

Pengeroyokan tersebut terjadi pada saat sedang bekerja di Mall TangCity, Jalan Raya Perintis Kemerdekaan no.1, Kelurahan Cikokol, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang.

Saat awak media mengkonfirmasi pemilik usaha R&B yang bernama Danu melalui whatsapp ia membenarkan adanya kejadian pengeroyokan tersebut.

“Ada masalah apa ya pak, lagi semalam sudah diselesaikan secara kekeluargaan, benar adanya pengeroyokan terhadap saudari G oleh kedua rekan kerjanya, sangat di sayangkan ini bisa terjadi,”ujar Danu melalui pesan singkat

Baca Juga :  Yayasan Milenial Mitra Veteran Indonesia Hadir di Acara Harvetnas 10 Agustus 2024

Lanjutnya, awak media menanyakan kembali terkait permasalahan tersebut kepada Danu pemilik usaha agar menyampaikan kepada yang diduga pelaku pengeroyokan saudari G.

“Kalau memang mau ketemu kita atur agar kedua belah pihak bertemu, di pastikan kedua anak ini datang biarkan mereka berbicara kemauannya apa, akan tetapi salah satu karyawan sedang pulang kampung dikarenakan anaknya sakit,”ungkapnya.

Maka dari itu, korban melaporkan kejadian tersebut ke pihak Aparat Penegak Hukum (APH) Polres Tangerang Kota yang di tangani oleh Inspektur Polisi Dua (IPDA) Zainal Arifin agar segera di tindak lanjuti.

Baca Juga :  Wujudkan Kepedulian Terhadap Lingkungan, Polda Kaltim Gelar Penanaman Pohon

Sedangkan korban G dan keluarga memohon untuk APH bergerak cepat menangkap diduga pelaku pengeroyokan.

“Kami ingin pihak APH bergerak cepat untuk menindak lanjuti terkait permasalahan ini,”tutupnya.

Berdasarkan laporan polisi nomor LP/B/1498/XI/2023/SPKT/POLRES METRO TANGERANG KOTA/POLDA METRO JAYA Tanggal 05 November 2023 pukul 18.40 WIB, bertempat di kantor polisi tersebut.

Dugaan tindak pidana pengeroyokan Undang-Undang (UU) nomor 1 Tahun 1946 tentang Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) sebagaimana di maksud dalam pasal 170 KUHP Dan Atau 351 KUHP.

Penulis : Saepudin

Editor : Saepudin

Berita Terkait

Pemkot Tangsel Gelar Car Free Day, Berbagai Pelayanan Hingga Olahraga Bersama Dihadirkan
Melalui Program BPN, Kepala Desa Klebet Ucapkan Terimakasih Kepada Pemerintah Pusat
Andri S Permana Sambut Positif Surat Edaran Memperdengarkan Lagu Indonesia di Berbagai Lingkungan
Yayasan Milenial Mitra Veteran Indonesia Hadir di Acara Harvetnas 10 Agustus 2024
Harapan Para Tokoh Lintas Agama dan Masyarakat Di Bulan Kemerdekaan RI
Anggota DPRD Kota Tangerang : Sekolah Gratis Harusnya Gunakan Pendekatan Kualitatif Berbasis Zonasi
Agar Bisa Masuk SMAN 11 Kabupaten Tangerang, Diduga Oknum Komite Minta Sejumlah Uang Ke Orang Tua Calon Murid
Pastikan Tidak Ada Perundungan, Dr. Nurdin Tinjau MPLS
Berita ini 160 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 8 September 2024 - 21:24 WIB

Pemkot Tangsel Gelar Car Free Day, Berbagai Pelayanan Hingga Olahraga Bersama Dihadirkan

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:16 WIB

Melalui Program BPN, Kepala Desa Klebet Ucapkan Terimakasih Kepada Pemerintah Pusat

Kamis, 15 Agustus 2024 - 17:33 WIB

Andri S Permana Sambut Positif Surat Edaran Memperdengarkan Lagu Indonesia di Berbagai Lingkungan

Minggu, 11 Agustus 2024 - 10:13 WIB

Yayasan Milenial Mitra Veteran Indonesia Hadir di Acara Harvetnas 10 Agustus 2024

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:06 WIB

Harapan Para Tokoh Lintas Agama dan Masyarakat Di Bulan Kemerdekaan RI

Sabtu, 27 Juli 2024 - 12:42 WIB

Anggota DPRD Kota Tangerang : Sekolah Gratis Harusnya Gunakan Pendekatan Kualitatif Berbasis Zonasi

Kamis, 25 Juli 2024 - 21:03 WIB

Agar Bisa Masuk SMAN 11 Kabupaten Tangerang, Diduga Oknum Komite Minta Sejumlah Uang Ke Orang Tua Calon Murid

Selasa, 16 Juli 2024 - 10:29 WIB

Pastikan Tidak Ada Perundungan, Dr. Nurdin Tinjau MPLS

Berita Terbaru