Rincian Awal Kejadian: Kecelakaan KA Turangga dan Commuterline Bandung Raya

Jumat, 5 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kecelakaan KA Turangga relasi Surabaya Gubeng - Bandung dan Commuterline Bandung (ist)

Kecelakaan KA Turangga relasi Surabaya Gubeng - Bandung dan Commuterline Bandung (ist)

TANGERANGNEWS.CO.ID, Bandung | PT Kereta Api Indonesia (Persero) membenarkan kecelakaan antara KA Turangga relasi Surabaya Gubeng – Bandung dan Commuterline Bandung Raya pada pagi ini di km 181+700 petak jalan antara Stasiun Haurpugur – Stasiun Cicalengka. Kecelakaan terjadi pada pukul 06.03 WIB dekat Sinyal Masuk Haurpugur, akibat terhalangnya Jalur Petak Jalan Cicalengka – Haurpugur.

Baca Juga :  Musabaqoh Tartil Qur'an, LPQ Nurut Taubah Rutan Bangil Evaluasi Pembinaan Keagamaan Kepada Warga Binaan

Sebanyak tiga gerbong commuter dan delapan gerbong KA Turangga anjlok, dengan evakuasi masih berlangsung hingga 08.33 WIB. EVP of Corporate Secretary KAI, Raden Agus Dwinanto Budiadji, menyatakan bahwa jalur rel antara Haurpugur – Cicalengka sementara tidak dapat dilalui, dan KAI sedang berupaya evakuasi penumpang yang terdampak.

Baca Juga :  Bupati Pandeglang Siap Entaskan Kemiskinan Ekstrem dan Wujudkan Swasembada Pangan

KAI belum merilis jumlah korban dan akan bekerjasama dengan KNKT untuk investigasi penyebab kecelakaan. Bagi perjalanan KA-KA di wilayah Haurpugur – Cicalengka, KAI akan menerapkan rekayasa pola operasi dan pengalihan menggunakan angkutan lain. Informasi lebih lanjut akan disampaikan pada kesempatan selanjutnya. (wld)

Berita Terkait

Warga Desa Hutajulu Parmonangan Keluhkan Jalan Makin Rusak Parah
Bupati Humbahas Ikuti Rapat Koordinasi Seluruh Kepala Daerah se-Sumut Dipimpin Oleh Gubsu
Ketua TP-PKK, Ny. Erma Oloan P. Nababan Resmi Dilantik
Ny. Neny Angelina J.T.P Hutabarat Resmi Dilantik Sebagai Ketua TP PKK Kabupaten Tapanuli Utara
Terry Genta Siregar : Bantuan Alsintan Petani Diawasi Ketat
Bupati Nias Barat Dampingi Pelantikan Ketua TP. PPK se-Sumatera Utara
Alsintan Poktan Mandiri Dibisniskan Tanpa Sepengetahuan Anggota
Menuai Kontroversi, Balasan Whatsapp Kadis KPP NIAS Barat Jadi Perbincangan di Kalangan Pejabat
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:41 WIB

Warga Desa Hutajulu Parmonangan Keluhkan Jalan Makin Rusak Parah

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:23 WIB

Bupati Humbahas Ikuti Rapat Koordinasi Seluruh Kepala Daerah se-Sumut Dipimpin Oleh Gubsu

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:11 WIB

Ketua TP-PKK, Ny. Erma Oloan P. Nababan Resmi Dilantik

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:27 WIB

Ny. Neny Angelina J.T.P Hutabarat Resmi Dilantik Sebagai Ketua TP PKK Kabupaten Tapanuli Utara

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:58 WIB

Terry Genta Siregar : Bantuan Alsintan Petani Diawasi Ketat

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:33 WIB

Bupati Nias Barat Dampingi Pelantikan Ketua TP. PPK se-Sumatera Utara

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:00 WIB

Alsintan Poktan Mandiri Dibisniskan Tanpa Sepengetahuan Anggota

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:36 WIB

Menuai Kontroversi, Balasan Whatsapp Kadis KPP NIAS Barat Jadi Perbincangan di Kalangan Pejabat

Berita Terbaru